Cookie jilid Komik Miiko volume 20
Bahan : mentega tawar
100 gr, gula pasir 60 gr, telur 1 butir, air 1 sdt, tepung terigu 200
gr, tambah tepung terigu untuk taburan, decopen, kuas.
Cara membuat :
-pecahkan telur, pisahkan kuning dan putinhnya
-kocok mentega bersama gula pasir hingga lembut
-tambah putih telur, aduk sampai rata. tambah tepung terigu aduk sampai rata.
-simpan di kulkas 30 menot sampai 1 jam
-taruh adonan di atas mejayang sudah di taburi terigu, lalu giling hingga tipis dan rata.
-cetak dengan cetak kue kering
-letakkan cookie di atas loyang
-poles bagian atas cookie dengan kuning telur
di panganga di oven
-hias cookie yg sudah matang dengan decopen
Tidak ada komentar:
Posting Komentar